Pernah memprogram dengan PASCAL tidak? Banyak yang mengatakan pemrograman ini sulit, namun kalau dipilih pemrograman C itu lebih sulit. hehehe, nah hal ini kembali lagi kepada anda semua.
Oh ya tutorial programming hari ini akan memberikan salah satu contoh program pascal untuk membuat suatu teks berjalan dari kiri ke kanan.
Ketiklan program teks berjalan pada pascal berikut ini :
uses crt ;
var
kata : string ;
i : byte ;
posisi: byte;
begin
kata := 'Belajar di Mesran.Net' ;
i := 1 ;
clrscr ;
posisi := 1;
while not keypressed do
begin
gotoxy(i-1, 12) ; write(' ') ;
gotoxy(i, 12) ; write(kata) ;
if posisi=1 then
inc(i)
else
dec(i) ;
if i=50 then posisi:=0
else if i=1 then posisi:=1 ;
delay(200) ;
end;
end.
pada bagian gotoxy(i-1, 12) ; write(' ') ; memang di berikan spasi kosong pada perintah tersebut bertujuan untuk menghapus tampilan sebelumnya.
nah, bagaimana hasilnya apakah program teks berjalan pada pascal sesuai dengan yang anda harapkan?
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Belum ada komentar untuk "Program Teks Berjalan Pada Pascal"
Post a Comment
Terima kasih sudah memberikan komentar anda dengan baik.Konversi KodeEmoticonFolllow